Buku ini mengangkat tema perempuan muslimah di masa kini, terdiri dari kumpulan essay yang menarik untuk dijadikan bahan diskusi. Mungkin budaya patriarkisme masih kental sehingga perempuan masih dianggap tidak memiliki suara dan harus mengalah diatas kekuasaan laki-laki. Padahal sejatinya terdapat prinsip kesalingan (mubadaadalah) dan keadilan hakiki yang dimiliki baik perempuan maupun laki-laki. "Kita tidak bisa menghakimi amal seorang perempuan lebih banyak atau lebih sedikit dari kerudung yang ia pakai.